This is default featured slide 1 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

This is default featured slide 2 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

This is default featured slide 3 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

This is default featured slide 4 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

This is default featured slide 5 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

Rabu, 27 Februari 2013



A. SEKILAS TENTANG INSTALASI JARINGAN KOMPUTER
       Sebelum membahas tentang bagaimana melakukan instalasi jaringan komputer, terlebih dahulu diketahui apa sebenarnya yangdimaksud dengan jaringan komputer. 
                  Secara sederhana jaringan komputer adalah 2 (dua) komputer atau lebih yang saling berhubungan satu sama lain, saling berkomunikasi secara elektronik, saling membagi sumber daya (misalnya  cd-rom, printer,file sharing,  pertukaran file, internet,dll dan juga dapat salingmempergunakan sumber daya yang sama.
             Komputer yang terhubung satu sama lain tersebut biasanya dapatdihubungkan melalui berbagai macam media seperti media kabel,gelombang radio, satelit, sinar infra merah.
Ada 3 macam jenis jaringan, yaitu :
1.Local Area Network (LAN)
2.Metropolitan Area Network (MAN)
3.Wide Area Network (WAN)
           Sebagaimana yang kita ketahui bahwa saat ini, jaringan komputer terus berkembang semakin pesat. Hampir setiap perusahaan di berbagai bidang sudah menggunakan jaringan dalam kegiatan usaha mereka.Termasuk pada area perumahan di seluruh dunia untuk salingberkomunikasi. Dalam unit ini peserta kompetensi akan mempelajaritentang
Local Area Network (LAN) yang memiliki lingkup yang jauh lebihkecil dibandingkan dengan MAN dan WAN

B.MEMPERSIAPKAN PERALATAN INSTALASI JARINGAN KOMPUTER
       Sebelum Anda mulai melakukan instalasi jaringan komputer, kitaharus terlebih dahulu memikirkan kira-kira rancangan Topologi apa yang akan digunakan. Topologi  adalah pola yang dianut dalam merangkai jaringan yang menunjukan bagaimana bentuk hubungan antara server dengan  workstation lainnya.

  Ada beberapa sistem topsologi yang umum dipakai,yaitu
1.Topologi Star  (Bintang) Yaitu Topologi yang menjadikan komputer server
menjadi titik pusatpelayanan bagi semua workstation.

2.Topologi Linier Bus Yaitu      workstation saling berhubungan dengan kabel berbaris yangsalah satu ujungnya dihubungkan dengan server melalui suatu Hub.
.
3.Topologi Ring (Cincin) Yaitu server dihubungkan ke beberapa workstation yang membentuklingkaran (cincin).

4.Topologi Tree Yaitu penggabungan beberapa jalur bus kecil ke dalam sebuah jalur bus besar. Merupakan perluasan dari topologi Bus Linear.

          Setelah kita mengetahui sistem Topologi yang akan dipakai, kita dapat menyiapkan peralatan-peralatan yang diperlukan sertamengidentifikasi apakah operating system yang ada memungkinkan kita untuk membuat sistem Topologi yang sudah kita pilih. Selain itu, kita jugaharus menyiapkan driver-driver  yang dapat membuat perangkat hardwareyang telah kita pasang nantinya dapat bekerja secara maksimal.

Menyiapkan Paket Instalasi Driver Perangkat Jaringan

      Perangkat lunak jaringan terdiri dari driver interface (NIC) system operasi jaringan atau Network Operating System (NOS) Aplikasi Jaringan Aplikasi Manajemen dan Aplikasi Diagnostik/Monitoringdan Aplikasi Backup. Beberapa dari elemen-elemen ini terbundel dalam satu paket NOSdan sebagian berbentuk sebagai third-party software

        .Driver menjembatani kartu jaringan dengan perangkat lunak jaringan disisi  server  maupun workstation.Driver  kartu jaringan spesifik terhadap jenis kartu jaringan dan sistem operasi yang dipakai, biasanya selaindisediakan oleh vendor, pembuat kartu tersebut juga kadang disediakan oleh vendor  sistem operasi jaringan. Jika anda kehilangan driver NICtersebut anda masih bisa mencari melalui internet ke situs vendortersebut atau ke situs NOSnya.

         Jenis driver yang dikembangkan ada dua buah yaitu Open Data-Link Interface (ODI) dan Network Driver Interface Specification (NDIS).

Network Operating System berjalan diserver dan bertanggungjawabuntuk memproses request ,mengatur jaringan dan mengendalikan layanan dan device  ke semua workstation .NOS bisa saja merubah file system yang dipakai di workstation secara transparan, misalnya padasistem  Novell Netware  workstation
Menggunakan Windows dengan filesystem FAT  dan server  menggunakan Netware File System contoh lain yaitu koneksi Windows k Linux Samba.Setiap workstation membutuhkan aplikasi NOS client untuk dapatberkomunikasi dengan server .Aplikasi ini sering juga disebut sebagai shell, redirector, requestor  atau client .Pada umumnya NOS client sudah terbundel dalam system operasi, misalnya Samba client di Windows sudah termasuk dalam Explorer .
.           Network Aware Application adalah bundel aplikasi server yangdidesain khusus untuk sistem jaringan. Aplikasi ini mempunyai sifat.Aware terhadap sistem jaringan seperti pencatatan akses, pembatasan aksestertentu, dll. Aplikasi yang canggih dalam dunia client/server  bahkan bisamembagi proses ke mesin-mesin lain yang terpisah. Di Linux contohnyaadalah proyek Beowulf. Network Management Software adalah perangkat lunak yangberfungsi memonitor jaringan. Elemen yang dimonitor bias berupaaktivitas jaringan, hidup/matinya node dll.Protokol Simple Network Management Protocol berfungsi untuk hal ini, jika semua node mendukungSNMP-agent maka perangkat lunak monitoring dapat memantau semuaaktivitas yang terjadi di node misalnya kinerja processor, penggunaan RAM, trafik input/output  dll. Salah satu aplikasi ini yang dikembangkan diLinux adalah NetSaintdan MRTG (Multi Router Traffic Grapher). Aplikasi Backup dalam NOS menjadi salah satu hal yang pentingdalam jaringan, NOS biasanya sudah membundel aplikasi ini dalampaketnya. Backup bisa dilakukan secara software ataupunhardware,secara software seorang Admin bisa melakukan remote backupke mesinlain secara berkala, secarahardware backup biasanya dilakukan dengan disk-mirroring.
.
       Instalasi Manual Sudah Disediakan dan Dipahami Agar waktu yang digunakan untuk instalasi jaringan tidak terlalulama sehingga terjadi efesiensi waktu. Anda perlu menyediakan danmempelajari terlebih dahulu buku informasi atau manual book mengenaiperangkat hardware yang akan anda pasang. Sehingga anda mempunyaigambaran bagaimana cara memasang perangkat-perangkathardware
tersebut.
      Mempersiapkan Perangkat Hardware Jaringan Perangkat hardware jaringan adalah komputer itu sendiri, kartu jaringan atau Network Interface Card  (NIC), modem. kabel, konektor,konsentrator kabel, pelindung, Hub Switch dan perlengkapan tambahan(tools).Komputer yang dipakai dalam jaringan umumnya mempunyaispesifikasi kelas AT dengan prosesor 80386 ke atas, kelas prosesor inimampu memproses data dengan sistem arsitektur 32 bit. Untuk stations atau  dumb-terminal bisa lebih rendah spesifikasinya.

5-b51a7e4226.jpg










                                                     Figure 1 : NIC

           Kartu jaringan atau Network Interface Card (NIC) seperti gambar diatas menjadi syarat utama komputer tergabung dalam sebuah jaringan,setiap komputer minimal mempunyai satu kartu. Kartu ini bisa didesainsebagai Ethernet Card, Token Ring Card atau Fiber Distributed DataInterface (FDDI). Ketika Anda memilih kartu jaringan  perhatikan hal-hal berikut :
   1. Tipe Network (Ethernet, Token Ring, FDDI)
   2. Tipe Media ( Twisted pair, coaxia l, atau fiber-optic)
   3. Tipe Sistem Bus (PCI/ISA)
         Modem memungkinkan computer  untuk mentransmisi data melalui kabel telepon. Sehingga kita bisa terhubung dengan jaringan computer  yang lebih luas lagi lingkupnya sudah terpisahkan oleh batas greografis.Kabel yang digunakan bervariasi sesuai dengan topologi jaringan.Kabel jaringan yang paling banyak dipakai sekarang adalah Unshielded Twisted Pair (UTP) atau pasangan kabel berpilin tanpa pelindung. JeniS kabel ini mudah dalam pemasangan, tidak mahal, dan memiliki kinerjayang baik. Untuk pemakaian luar gedung digunakan Shielded Twisted Pair (STP) .Konektor yang dipakai dalam jaringan harus sesuai dengan jenis kabeldan jenis NIC. Beberapa konektor tertentu harus disertakan denganpemasangan grounding untuk menghindari imbas listrik atau petir.Hub dan Switch  tidak jauh berbeda Padaswitchpaket diteruskanberdasarkan  MAC address  yang disimpan dalam table MAC address Yang dimiliki switch.
Fungsi keduanya adalah menghubungkan beberapakomputer menjadi satu jaringan. Mendukung media transmisi UTP.Selain peralatan fisik juga dibutuhkan peralatan bantuan untukpengerjaan pemasangan kabel seperti crimper, cable tester, AVOmeter dan network tester. Network tester  cukup mahal, bisa ribuan dollar, untuk jariungan kecil bisa cukup dengan  AVOmeter  saja untuk memastikankondisi sambungan yang dilakukan crimper layak digunakan. Log-sheet/Report-Sheet telah Disiapkan Log-sheet/report-sheet  berfungsi sebagai catatan kebutuhan, kejadiandan prosedur yang terjadi dalam jaringan, biasanya berbentuk form yangdiisi oleh user ataupun siapa saja yang berkaitan dengan kejadian yangterjadi. Log-sheet dapat digunakan dalam memproses kegiatan yangterjadi untuk bahan pelaporan dan evaluasi. Setelah jaringan terbentukbisa saja sistem manual ini dipindahkan dalam bentuk digital menjadi Frequently Ask Questions (FAQ)  dan trouble-ticket . Beberapa vendor NOS(Network Operating System) tertentu membuat sistem log-sheet yang bisadipakai langsung oleh user .
. Di sisi operator jaringan ada juga yangmenggunakan sistem maintenance sheet  yang digunakan olehoperator/admin untuk memastikan prosedur perawatan berjalansempurna.

Menyiapkan Operating System Komputer Dalam

LAN atau Local Area Network biasanya ada satucomputer yang dijadikan sebagai server, yang dapat digunakan untuk menyimpanberbagai macam piranti lunak (Software) yang dapat digunakan untukmengatur jaringan ataupun sebagai piranti lunak yang dapat digunakanoleh computer-komputer  yang terhubung dalam jaringantersebut(Komputer Client/Workstation). Komputer yang akan dijadikansebagai server akan menggunakan Operating system yang memangmempunyai fasilitas-fasilitas atau fitur-fitur untuk mengatur jaringan.Contohnya adalah  Windows Server 2000  Dan untuk client  kita akanmenggunakan Windows XP atau  Windows 98 .Tentunya kita perlu menyiapkan spesifikasi hardware yang sesuaidengan kebutuhan masing-masing  Operating system UntukWindowsserver 2000  karena bertindak sebagai server  tentunya harus memilikispesifikasi yang lebih tinggi atau baik dibandingakan dengan client.


C.MELAKSANAKAN INSTALASI PERANGKAT HARDWARE JARINGAN

           Pada tahap ini kita akan mulai memasang perangkat hardware yangtelah kita persiapkan ke computer  kita. Agar setiapcomputer  dapat terhubung dan saling komunikasi.Memasang Kartu Jaringan atau Network Interface Card Dengan benar
          NIC umumnya berupa kartu yang dapat ditancapkan ke dalamsebuah slot dalam motherboard  komputer, yang dapat berupa kartudengan bus ISA, bus PCI, bus EISA, bus MCA atau bus PCI Express. Pastikanagar tertancap dengan benar. Selain berupa kartu-kartu yang ditancapkanke dalam motherboard, NIC juga dapat berupa kartu eksternal yangberupa kartu dengan bus USB, bus PCMCIA, bus serial, bus parallel atau Express Card  sehingga meningkatkan mobilitas (bagi pengguna yang mobile).




Memasang Modem Dengan Benar

Modem dibagi menjadi 2, yaitu :
     1.Modem Eksternal
\











                                      
                                         Figure 2 Modem Eksternal
Modem ini dapat terkoneksi melalui bus USB, bus PCMCIA, bus serial, busparallel atau Express Card


        .2.Modem Internal










                                      
                                         Figure 3 Modem Internal
              Jenis modem ini harus ditancapkan pada slot PCI pada motherboard.Pastikan agar modem tertancap dengan benar. Sistem Perkabelan jaringan Disiapkan dan Dipasang dengan Benar Kabel yang akan digunakan adalah UTP, panjang kabel disesuaikandengan jarak antar computer yang akan mau dihubungkan.
Lalu carapemasangannya akan ditunjukan dalam langkah-langkah di bawah ini:

1. Potong kabel sepanjang kurang lebih 2-3 meter, panjang kabeldisesuaikan dengan jarak antar computer
2. Keluarkan jaket yang berada di ujung kabel
3. Pisahkan kabel menjadi 4 pasang
4. Melepaskan pilinan setiap pasang kabel
5. Atur tata letak setiap kabel, berdasarkan pemakaian kabel dibagimenjadi dua: tipe Straight (Urutan warna PO, O, PH, B, PB, H, PC, C)dihubungkan untuk menghubungkan antara computer dengan transmisidan tipe cross (urutan warna PH, H, PO, B, PB, O, PC, C) digunakanuntuk menghubungkan antar alat transmisi.
6. Membersihkan pembungkus kabel sepanjang 1,2 cm dari ujung kabel.
7. Mempersiapkan urutan dari setiap kabel
8. Memasukan setiap kabel pada setiap lubang pada konektor RJ-45
9.Mendorong kabel ke arah konektor RJ-45 untuk memastikan setiapkabel terhubung ke dalam setiap lubang.
10.Mengecek kembali dengan melihat urutan warna kabel yang ada padaRJ-45
11. Mengklip RJ-45 untuk mengakhiri pemasangan dengan alat ‘Crimp Tool
12.Melakukan kembali pemasangan pada ujung kabel lainnya.
13.Menggunakan ‘Cable Tester’ yang berfungsi mengetest apakah semuakabel dapat terhub0075ng secara elektrik.

Perangkat Penghubung antar Computer Seperti Hub/Switch disiapkan dan Dipasang dengan Benar.

           Kita harus menentukan terlebih dahulu mana yang akan kita pilihantara Hub/Switch karena keduanya mempunyai fungsi yang sama. Kitaakan mebahas lebih dalam Fungsi Hub  dan Switch .Hub memiliki fungsi untuk mengirimkan semua informasi yang telahditerima, jadi seluruh peralatan yang terhubung ke portnya akanmenerima informasi. Ini akan berdampak ‘Traffic’ yang tidak perlu tetapdikirimkan ke semua alat. Dalam lingkup network  yang tidak terlalu besarhal itu tidak berdampak besar tetapi untuk network  dengan lingkup yang jauh lebih besar akan sangat berdampak yang akan menjadikan transfertime menjadi lambat.Switch mengirimkan informasi berdasarkan address yang terdapatpada setiap paket informasi. Ketika menerima paket informasi, switch akanmengecek addressnya dan akan mengirimkan paket tersebut hanya keport yang dituju. Hal ini akan mengurangi
‘Traffic’  yang tidak perlu yangakan muncul jika informasi yang sama akan dikirimkan ke seluruh port(seperti Hub). Jadi antara  Hub  atau Switch aman yang harus kita pilih? Di dalamnetwork yang terdapat kurang dari 30 Users, akan sangat cocok apabilamenggunakan Hub. Jika network terdapat lebih dari 50 Users kita akanmembutuhkan switch, untuk mengurangi jumlah ‘Traffic’  yang tidak perluyang telah dihasilkan oleh Hub .
            Setelah kita menentukan mana yang akan kita gunakan, carapemasangan kedua alat ini sangat mudah. Anda dapat mengikutiinstruksinya yang terdapat pada manual book nya.

Instalasi Driver Hardware Jaringan yang Dibutuhkan
  
    Langkah pertama untuk melakukan koneksi internet adalahmenginstalasi modem. Modem merupakan perangkat perantara antarakomputer anda dengan saluran telepon agar dapat berhubungan dengan ISP (Internet Service Provider - penyedia jasa internet) anda.
1.        Klik Start  pilih  Settings ,pilih Control Panel. Maka akan munculwindow Control Panel.
2.        Pada windows Control Panel , pilih icon Modem dan klik dua kalisehinga muncul window Instal New Modem (bagi yang pernahmemasang modem sebelumnya makan akan tampil window ModemProperties.Bila anda ingin menambah driver modem baru, klik Add)
 

     

















         Windows dapat melakukan deteksi otomatis terhadap perangkatmodem yang telah terpasang pada PC anda, tapi hal ini terbataspada modem yang telah dikenali oleh Windows. Apabila andamemilih deteksi otomatis, maka kosongkan kotak Don’t detect mymodem , lalu tekan Next. Apabila anda memiliki modem jenis baru dan disertai file driver(dalam disket / CDROM), sebaiknya anda memilih deteksi manualsehingga dapat memanfaatkan feature terbaru dari modem tersebut(misal kemampuan support 56 kBps, fax, voice, dll). Untuk itu pilihkotak  Don’t detect my modem, dan tekan Next.

3.         Pada menu selanjutnya ditampilkan daftar modem yang telahdikenali dan tersedia drivernya oleh Windows. Pilih type modemyang sesuai dengan modem anda, lalu tekan Next .Apabila anda tidak memiliki file driver  , maka anda dapat memilihtype  Standard   Modem , misalnya dengan kecepatan 28800 bps, lalu tekan Next lalu anda dapat langsung menuju ke langkah 5.










     
            Apabila anda memiliki file driver (disket / CDROM) yang disediakan pabrikan, maka pasang disket / CDROM tersebut, lalu tekan tombol Have Disk 
 
4.         Pada menu selanjutnya muncul window Install From Disk .Masukkan disket / CDROM yang berisi file driver modem anda, pilihdirive yang sesuai (A:\ atau pilih CDROM, lokasi lain menggunakan menu Browse).

       




5.   Apabila file driver berhasil di ambil, maka akan muncul windowmengenai driver tersebut (pada contoh ini, driver modemnya V90 &K56Flex DATA-FAX-VOICE Modem, yang memiliki kemampuan s/d 56kBps). Pilih driver yang sesuai (bila lebih dari satu), selanjutnya tekan Next
    
6.         Setelah selesai, maka anda harus menentukan port komunikasi(COM) dimana modem tersebut terpasang. Sebagai contoh, dipilihport COM1 karena biasanya modem terpasang pada port tersebut(kecuali dipakai untuk media lain). Kemudian tekan Next .


           Pada tahap ini bila dilakukan dengan benar, maka modem akanterpasang pada PC anda. Klik Finish untuk mengakhiri setupmodem Anda. Untuk melakuan koneksi internet, anda harusmelakukan setting dial up untuk menentukan nomor telepon ISPyang menyediakan akses internet.Cara instalasi driver NIC (Network Interface Card) pada sisitem Windows ,
  

      ikuti langkah berikut:

1. Hidupkan komputer anda dan lihat layar.Windows, mendeteksi sebuah kartu baru diapasang, secara cepatmenampilkan New Hardware Found  di layar dan menjalankan Add New Hardware Wizard  . Wizard ini membawa Anda melalui langkahpenginstalan driver. Kotak dialog pertama dari Add New Hardware Wizard mengidentifikasiHardware baru yang baru saja dideteksi.
2. Klik Next 
3. Kotak dialog  N ext  menanyakan apakah anda ingin Windows mencari perangkat  baru  atau apakah anda ingin memilih perangkat dari daftar.Pilih opsi pertama, Yes (Recommneded), lalu klik Next 
4. Pilih kotak cek di sebelah satu atau lebih opsi untuk mencari driver:Floppy Drive, CD-ROM, Microsoft Windows Update, dan spesificLocation.Pilih Floppy Disk jika NIC Anda disertai disket. Masukan disket padafloppy disk drive. Jika Anda memilih CD-ROM, masukan CD Windowsatau cd lain pada drive CD Anda. Jika Anda memilihMicrosoft Windows update, Anda harus memiliki koneksi internet aktif karenaopsi ini akan membuka situsWeb Windows Update. Jika andamemilih spesifik Location, Anda harus mengetikan path kedriver  tersebut, seperti D:\WIN98.
5. Klik Next untuk membuat Wizard  Mencari driver  yang sesuai.Kotak dialog wizard  selanjutnya menampilkan tempat driver berada.
6.Klik Next, lalu klik Finish.Setelah driver diinstal,wizard  akan menanyakan apakah anda ingin me-restart  komputer. Windows tak akan mengenalidriver secara tepat hingga Anda me-restartnya, jadi klik Yes.




D.MELAKUKAN DIAGNOSIS JARINGAN KOMPUTER
    Hal selanjutnya yang perlu kita lakukan adalah memeriksakeseluruhan alat atau perangkat hardware yang telah terpasang dicomputer apakah berfungsi dengan baik. Langkah ini sangat diperlukanagar kita langsung mendeteksi apabila terdapat perangkat yang rusak

Pemasangan Konektor Kabel di Uji Kebenarannya.


FIGURE 4 CABLE TESTEL
 
    Alat yang ditunjukan di atas digunakan untuk menguji UTP yangtelah Anda buat, Anda tinggal memasukan kedua ujung kabel ke alattersebut dan apabila ada lampu yang tidak menyala maka Anda kurangkencang memasukan kabel ke dalam konektor RJ-45. Apabila itu terjadimaka Anda perlu membuat UTP lagi di ujung kabel yang tidak menyalalampunya tersebut.Pemasangan Hub/Switch di Uji Koneksinya.Figure 5 Hub/Switch

      Untuk mendeteksi apabila ada kesalahan atau tidak pada Hub atauSwitch sangat mudah. Apabila Anda telah mengetahui bahwa UTP yangtelah Anda buat telah berfungsi dengan baik, setelah dilakukan uji dengancable tester. Tetapi Anda menemukan setelah memasukan kedua ujungUTP ke masing-masing   port    yang terdapat pada NIC danHUB/Switch Dan Anda menemukan lampu pada Hub tidak menyala sedangkan pada NICmenyala. Maka Anda perlu mempertanyakan kualitas Hub/Switch yanganda miliki. Dan Anda perlu menggantiHub/Switch yang rusak tersebutdengan yang baru.
          
Pemasangan Card Ethernet Dideteksi dengan Baik.

Untuk mengetahui apakah kartu jaringan atau NIC yang telah kitapasang telah terdeteksi oleh Windows, ikuti langkah berikut:
1. Klik kanan pada My Computer 
2. Pilih Propertie
3. Pilih Tab Hardware
4. Klik pada Device Manager 
5. Klik Network Adapters di sana anda akan menemukan kartu              NIC yangtelah terinstal.6.Lalu Anda klik kanan pada NIC yang telah terinstal itu dan pilihproperties.
7. Lalu pada Device status akan terlihat informasi yang menunjukan statusdari NIC tersebut.

Instalasi Driver Perangkat Keras Jaringan Dapat Berjalan denganBenar.
          
Setelah Anda menginstal driver jaringan pada computer  tugas Andabelum selesai sampai di situ. Anda harus melakukan pengecekan untukmengetahui apakah terjadi kerusakan pada Software yang telah anda install. Tetapi biasanya hal ini jarang sekali terjadi. Ketika Anda melakukaninstalasi driver untuk pertama kalinya dan berjalan dengan lancer, makabisa dipastikan driver yang anda install dapat berjalan dengan benar.Untuk melakukan pengecekannya dalah sebagai berikut:
1.      Klik kanan pada My Computer.
2.      Pilih Properties.
3.      Pilih Tab Hardware.
4.      Klik pada Device Manager 
5.      Klik Network Adapters  di sana anda akan menemukan kartu NIC yangtelah terinstal. Apabila terdapat tanda Tanya ‘?’ di sebelah kirinya makakemungkinan drivernya tidak cocok dengan NIC yang telah dipasang.
6        Klik Modem, di sana anda akan menemukan kartu Modem yang telahterinstal. Apabila terdapat tanda Tanya ‘?’ di sebelah kirinya makakemungkinan  driver  nya tidak cocok dengan Modem yang telahdipasang.modul selengkapnya Download.

E.MELAKUKAN DOKUMENTASI INSTALASI JARINGAN COMPUTER.

            Hal terakhir yang harus Anda lakukan adalah melakukan dokumentasikeseluruhan kegiatan yang telah anda lakukan dalam proses Instalasi jaringan computer 
. Ini akan membantu anda nantinya ketika anda inginmebangun jaringan computer 
baru lagi, jadi dengan adanya dokumentasianda akan mengerjakan instalasi jaringan computer  dengan lebih cepatdalam hal waktu.

Permasalahan Kerusakan Instalasi Jaringan Dicatat Secara Rinci.
Pencatatan ini dilakukakan oleh user  yang melakukan instalasi jaringan. Pencatatan ini dilakukan pada Log-sheet   Atau report-sheet  yang telah disiapkan sebelumnya. Pada tahap ini Anda menuliskan semuakerusakan atau masalah yang Anda hadapi ketika melakukan instalasi jaringan komputer. Dan anda perlu sertakan juga bagaimana cara Andamengatasi masalah tersebut. Laporan ini akan sangat membantu sekaliuntuk administrator  jaringan yang nantinya bertugas untuk memastikan jaringan komputer yang telah anda buat berjalan dengan baik.

Kebutuhan Instalasi Jaringan di laporkan dengan Lengkap.
Hal terakhir yang perlu anda lakukan adalah membuat laporanmengenai kebutuhan-kebutuhan yang diperlukan dalam instalasi jaringankomputer yang telah anda buat. Yang perlu anda catat dalam laporan iniadalah :
1.    Seluruh komponen hardware penyusun komputer. Baik yang bertindaksebagai  Server   maupun yang bertindak sebagai client. Hal ini untukmembantu apabila terjadi instalasi ulang Operating System yangmungkin terjadi, yang mungkin disebabkan oleh virus, jadi operatingsystem harus diinstal ulang agar komputer tersebut dapat berfungsidengan baik kembali. Apabila CD driver penyusun perangkat hardware komputer tersebut hilang atau apabila driver  yang ada tidak dapatdigunakan pada Operating system baru yang diinstal, maka user tetapdapat mancari driver hardware  tersebut melalui internet  dengan mengetahui spesifikasi hardware yang telah anda catat.
2.    UTP sebagai penghubung masing-masing komputer dengan Hub Atau switch digambarkan secara kasar. Agar user mengetahui UTP yang berada di  port Hub Atau Switch  yang pertama, terhubung ke komputer accounting atau   payroll  Jadi nantinya administrator akan sangat terbantu apabila ada UTP yang telah rusak dan perlu diganti dengan yang baru .





Daftar Peralatan dan Bahan yang digunakan
Melakukan Instalasi  Jaringan Komputer
NOUNITKOMPETENSI
.
NO
UNIT KOMPETENSI
DAFTAR PERALATAN
DAFTAR BAHAN
1.
Melakukan instalasi jaringan komputer
-Unit Pc (perconal komputer) dgn CD driver dan floppy disk
-PC dengan sistem operasi windows xp dan windows server 2000
-keyboard dan mouse
-NIC modem,hub/swits,kabel Lan,crimping tool,cabel tester
-Driver untuk NIC dan Modem
-CD installer driver NIC dan Modem
-Buku informasi atau manual installation NIC dan Modem
-Buku informasi tentang jaringan komputer







 






 










DAFTAR PUSTAKA






     Website:

·       www.uky.edu/Housing/resnet/pdf/rnmanualfull.pdf 
·       Neibauer, Alan (2000). Small Business Solution for Networking, PT. ElexMedia Komputindo, Jakarta














kata pengantar
         
      



             Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikanrahmat serta hidayah kepada kita semua, sehingga berkat Karunia-Nya penulisdapat menyelesaikan keliping ” MENGISTAL JARINGAN KOMPUTER ”.
       Dalam penyusunan Keliping ini, penulis tidak lupa mengucapkan banyak terimakasih pada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan tugas keliping ini sehinggga penulis dapat menyelesaikan penyusunan keliping ini.Dalam penyusunan keliping ini penulis berharap semoga keliping inidapat bermanfaat bagi penulis sendiri maupun kepada pembaca umumnya.



Palembang, 05 september 2012
Penyusun










4.jpg6.jpg








8.jpg5.jpg


















9.png



7.jpg




H.jpg5-b51a7e4226.jpg3.jpg10.jpg